SinPo.tv

KPK Cegah 5 Orang Ke Luar Negeri

Laporan: Tim Redaksi
Minggu, 13 Oktober 2024 | 19:00 WIB

SinPo.tv -  KPK tengah mengusut perkara dugaan korupsi pencairan kredit usaha pada PT Bank Perkreditan Rakyat, Bank Jepara Artha atau Perseroda pada 2022 hingga 2024. Terkait perkara tersebut, KPK telah mengajukan pencegahan 5 orang untuk pergi ke luar negeri.

VIDEOTERKAIT
Aplikasi Sinpo
SINPO SEPEKAN
Strategi Ronald Sinaga Jadi Caketum PSI
Strategi Ronald Sinaga Jadi Caketum PSI

19 Juni 2025 | 16:40 WIB

VIDEOTERPOPULER