SinPo.tv

Polresta Bogor dan Satpol PP Razia Penginapan 'Esek-Esek'

Laporan: Tim Redaksi
Jumat, 28 Februari 2025 | 18:20 WIB

SinPo.tv -  Polresta Bogor Kota bersama TNI dan Satpol PP merazia penginapan yang diduga menjadi tempat prostitusi terselubung di wilayah Kota Bogor. Dalam operasi ini, polisi mengamankan 37 orang yang ditemukan berpasangan bukan suami istri di dalam kamar, dan satu wanita diduga sebagai muncikari.

VIDEOTERKAIT