SinPo.tv

Kuba Tegaskan Tak Ada Nego Dengan AS

Laporan: Tim Redaksi
Rabu, 14 Januari 2026 | 11:20 WIB

SinPo.tv -  Presiden Meksiko Claudia Sheinbaum menyatakan bahwa intervensi militer Amerika Serikat untuk memerangi kartel narkoba di negaranya dinilai “tidak diperlukan” setelah percakapanan telepon dengan Presiden Donald Trump. Sheinbaum menegaskan kerja sama akan terus berlanjut tanpa kesediaan menerima pasukan AS di tanah Meksiko. 

VIDEOTERKAIT