SinPo.tv

Ketua DPR RI Sambut Kunjungan Perdana Menteri China

Laporan: Tim Redaksi
Minggu, 25 Mei 2025 | 19:40 WIB

SinPo.tv -  Ketua DPR RI, Puan Maharani, menyambut hangat kedatangan Perdana Menteri China, Li Qiang, dalam rangka kunjungan kehormatan di Gedung Nusantara DPR RI, Senayan, Jakarta, Minggu sore. Puan mengatakan, kunjungan kehormatan tersebut merupakan bentuk komitmen Indonesia–China untuk mempererat dan meningkatkan hubungan bilateral, serta sebagai upaya memperkuat kerja sama di berbagai bidang strategis.

VIDEOTERKAIT