SinPo.tv

Kementan dan Pemkab Aceh Sepakat Kelola Aset Negara

Laporan: Tim Redaksi
Selasa, 08 Juli 2025 | 17:50 WIB

SinPo.tv -  Kementerian Pertanian dan Pemerintah Kabupaten Bener Meriah, Aceh, menjalin kesepakatan bersama terkait pengelolaan lahan pertanian dan peternakan milik negara seluas 344 hektare. Langkah ini merupakan upaya pemerintah dalam mendukung program ketahanan pangan nasional serta mengoptimalkan aset negara.

VIDEOTERKAIT
Aplikasi Sinpo
SINPO SEPEKAN
Strategi Ronald Sinaga Jadi Caketum PSI
Strategi Ronald Sinaga Jadi Caketum PSI

19 Juni 2025 | 16:40 WIB

VIDEOTERPOPULER