Gubernur Banten Lakukan Deklarasi Anti Premanisme

Laporan: Tim Redaksi
Jumat, 23 Mei 2025 | 13:40 WIB
SinPo.tv - Pemerintah Provinsi Banten bersama Forkopimda, tokoh agama, tokoh masyarakat, pelaku usaha, serta organisasi masyarakat mendeklarasikan gerakan anti-premanisme sebagai bentuk komitmen menjaga stabilitas keamanan dan iklim investasi di wilayah Banten. Deklarasi ini merupakan hasil FGD yang digelar di Kota Serang, di mana seluruh elemen menyepakati bahwa aksi-aksi premanisme harus diberantas agar pembangunan ekonomi berjalan optimal.
VIDEOTERKAIT
NASIONAL

Percepat Pendidikan Tinggi Berkualitas di Papua
Jumat, 23 Mei 2025
NASIONAL

Rencana Museum Sebagai Infrastruktur Kebudayaan Nasional
Jumat, 23 Mei 2025
NASIONAL

Mendes PDT Resmikan Percepatan Kopdes Kalimantan Selatan
Jumat, 23 Mei 2025
NASIONAL

Penyerahan Rumah Subsidi Bagi PNS PANRB
Jumat, 23 Mei 2025
NASIONAL

Pemprov DKI Wacanakan Perlebar RSUD Tarakan Tahun 2027
Jumat, 23 Mei 2025
NASIONAL

Wapres Ajak Pemuda Jadi Penggerak Motor Persatuan
Jumat, 23 Mei 2025
VIDEOTERPOPULER
#1
Cerita Haru Gladys Korban Malapraktik
PERISTIWA | 3 hari yang lalu
#2
Truk Logistik Terguling, Warga Jarah Muatan
PERISTIWA | 4 hari yang lalu
#3
Menteri P2MI Segel PT Esdema Mandiri
NASIONAL | 3 hari yang lalu
#4
DPD Lantik Sekjen dan Pejabat Fungsional Analisis Legislatif
PARLEMEN | 4 hari yang lalu
#5
Truk Sound Horeg Terguling Saat Pawai
PERISTIWA | 4 hari yang lalu