SinPo.tv

Buat Home Industri Tembakau Sintetis, 3 Remaja Ditangkap Polisi

Laporan: Tim Redaksi
Selasa, 14 Oktober 2025 | 14:50 WIB

SinPo.tv -  Satnarkoba Polres Cimahi menggerebek sebuah rumah yang dijadikan tempat produksi tembakau sintetis di Kota Cimahi, Jawa Barat. Dari penggerebekan tersebut, polisi mengamankan tiga remaja, satu di antaranya berstatus pelajar di salah satu SMA di Kota Cimahi.

VIDEOTERKAIT