SinPo.tv

Satgas Garuda UNIFIL 2024 Kembali dari Misi Perdamaian di Lebanon

Laporan: Tim Redaksi
Kamis, 24 April 2025 | 14:10 WIB

SinPo.tv -  Sebanyak 1.087 prajurit TNI dari Satgas Kontingen Garuda yang bertugas dalam misi perdamaian PBB di Lebanon Selatan resmi disematkan sebagai pahlawan perdamaian setelah menyelesaikan tugasnya selama satu tahun. Kapuspen TNI, Brigjen TNI Kristomei Sianturi, menyatakan bahwa penyambutan Satgas Kontingen Garuda UNIFIL merupakan bentuk penghargaan langsung dari Panglima TNI atas dedikasi dan keberhasilan prajurit menjaga perdamaian di kancah internasional.

VIDEOTERKAIT
Aplikasi Sinpo
SINPO SEPEKAN
Strategi Ronald Sinaga Jadi Caketum PSI
Strategi Ronald Sinaga Jadi Caketum PSI

19 Juni 2025 | 16:40 WIB

VIDEOTERPOPULER