SinPo.tv

Rapat Kerja Komisi II DPR Bersama Kementerian ATR/BPN

Laporan: Tim Redaksi
Senin, 21 April 2025 | 19:10 WIB

SinPo.tv -  Komisi II DPR menggelar rapat kerja dengan Menteri ATR/BPN, Nusron Wahid, untuk mengevaluasi kinerja triwulan 2025 di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta. Dalam evaluasi ini, Komisi II DPR juga turut memberikan apresiasinya kepada Kementerian ATR/BPN yang menangani berbagai aduan masyarakat secara terbuka, khususnya mengenai sertifikat tanah.

VIDEOTERKAIT