SinPo.tv

Polri Tangkap 19 Tersangka Penyalahgunaan BBM Bersubsidi Di 6 Wilayah

Laporan: Tim Redaksi
Jumat, 08 April 2022 | 20:50 WIB

SinPo.tv -  Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengungkapkan pihaknya telah menangkap 19 orang tersangka terkait kasus dugaan penyalahgunaan bahan bakar minyak solar bersubsidi. Dalam pernyataannya, Kapolri mengatakan 19 orang tersangka tersebut ditangkap di 6 wilayah di Indonesia.

VIDEOTERKAIT