SinPo.tv

PKS Belum Tentukan Sikap Di Pilkada Sumut 2024

Laporan: Tim Redaksi
Rabu, 10 Juli 2024 | 00:45 WIB

SinPo.tv -  Presiden PKS Ahmad Syaikhu menyampaikan partainya hingga kini belum menentukan sosok yang bakal diusung dalam pemilihan Gubernur Sumatera Utara 2024. Syaikhu menegaskan keputusan tersebut masih dalam proses pembahasan oleh Dewan Pimpinan Tingkat Pusat (DPTP) PKS.

VIDEOTERKAIT