SinPo.tv

Menhan Perkuat Kerja Sama Pertahanan RI–Jepang

Laporan: Tim Redaksi
Rabu, 19 November 2025 | 18:10 WIB

SinPo.tv -  Menteri Pertahanan Sjafrie Sjamsoeddin melakukan kunjungan kerja ke Yokosuka Naval Base di Jepang. Kunjungan ini memberikan gambaran langsung terkait kemampuan dan kesiapan tempur Japan Maritime Self Defense Force atau JMSDF. Kunjungan resmi tersebut digelar pada Senin, 17 November 2025, dan menjadi momen penting dalam memperdalam hubungan bilateral di bidang pertahanan antara Indonesia dan Jepang.

VIDEOTERKAIT