SinPo.tv

Korlantas Perpanjang One Way Lokal Hingga KM 210

Laporan: Tim Redaksi
Kamis, 27 Maret 2025 | 20:50 WIB

SinPo.tv -  Puncak arus mudik pada Tol Transjawa terus mengalami peningkatan. Korlantas Polri memutuskan untuk memperpanjang opsi rekayasa arus lalu lintas one way lokal. Sebelumnya, rekayasa lalu lintas ini hanya diberlakukan dari Kilometer 70 hingga Kilometer 188 Tol Cipali, namun kini diperpanjang hingga Kilometer 210 Tol Palikanci.

VIDEOTERKAIT
Aplikasi Sinpo
SINPO SEPEKAN
Pembentukan Direktorat Jenderal Pesantren
Pembentukan Direktorat Jenderal Pesantren

31 Oktober 2025 | 10:40 WIB

VIDEOTERPOPULER