SinPo.tv

Ketum Demokrat Ungkap Pertemuan Prabowo Dan SBY

Laporan: Tim Redaksi
Selasa, 05 November 2024 | 22:40 WIB

SinPo.tv -  Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono menjelaskan soal pertemuan Presiden Prabowo Subianto dan Presiden Ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono pada Senin malam di Cikeas, Jawa Barat. AHY mengatakan kedua tokoh ini memiliki komunikasi yang baik dan saling menguatkan. 

VIDEOTERKAIT