SinPo.tv

Kementerian ESDM Pastikan Konflik Di Venezuela Tak Ganggu Pasokan Migas RI

Laporan: Tim Redaksi
Selasa, 06 Januari 2026 | 11:40 WIB
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral menyatakan konflik geopolitik yang terjadi di Venezuela hingga saat ini belum memberikan dampak terhadap industri minyak dan gas bumi nasional, termasuk pada harga bahan bakar minyak di dalam negeri. Jika kenaikan terjadi, pemerintah memastikan sudah menyiapkan langkah antisipasi.
VIDEOTERKAIT