Kebakaran Warung Kopi di Cipayung, Dua Orang Terluka

Laporan: Tim Redaksi
Kamis, 06 Maret 2025 | 17:40 WIB
SinPo.tv - Telah terjadi kebakaran di sebuah warung kopi di Jalan Raya Cipayung, dekat Masjid Al-Mutaqin, Jakarta Timur. Peristiwa ini terjadi pada Kamis pagi sekitar pukul 09.50 WIB. Api dengan cepat membesar, menyebabkan kepanikan warga sekitar. Saat ini, penyebab kebakaran masih belum diketahui. Namun, dalam kejadian ini, dua orang dilaporkan mengalami luka bakar. Petugas pemadam kebakaran segera datang ke lokasi untuk mengendalikan api.
VIDEOTERKAIT
PERISTIWA

Kondisi Pengungsi Banjir Candulan Tangerang
Kamis, 06 Maret 2025
PERISTIWA

Viral, Puluhan Ekor Sapi Terendam Banjir
Kamis, 06 Maret 2025
PERISTIWA

Warga Tangkap Begal COD yang Hendak Kabur
Kamis, 06 Maret 2025
PERISTIWA

Kebakaran Warung Kopi di Cipayung, Dua Orang Terluka
Kamis, 06 Maret 2025
PERISTIWA

Pemakaman Korban Serangan Bom Bunuh Diri Di Pakistan
Kamis, 06 Maret 2025
PERISTIWA

Sebuah Warteg Alami Kebakaran
Kamis, 06 Maret 2025
SINPO SEPEKAN
Menhan Berikan Pembekalan Retreat Kepala Daerah, DPR Siap Awasi Kinerja Danantara | Sin Po Sepekan
02 Maret 2025 | 08:00 WIB
VIDEOTERPOPULER
#1
Wapres Terima Komunitas Anak Muda Pecinta AI
NASIONAL | 3 hari yang lalu
#2
Kebakaran Hutan 600 Hektare Ofunato Prefektur Iwate Jepang
PERISTIWA | 6 hari yang lalu
#3
Menhan Berikan Pembekalan Retreat Kepala Daerah, DPR Siap Awasi Kinerja Danantara | Sin Po Sepekan
SINPO SEPEKAN | 4 hari yang lalu
#4
Banjir Ruas Jalan Daan Mogot
PERISTIWA | 2 hari yang lalu
#5
Polresta Bogor dan Satpol PP Razia Penginapan 'Esek-Esek'
HUKUM | 6 hari yang lalu