SinPo.tv

Karyawan Pabrik Tahu Tewas Tenggelam Di Kali

Laporan: Tim Redaksi
Senin, 04 Agustus 2025 | 18:10 WIB

SinPo.tv -  Seorang pria paruh baya bernama Abdul Rohman ditemukan tewas mengapung di aliran Kali Parung Serab, Ciledug, Kota Tangerang, pada Minggu, 3 Agustus 2025. Korban diketahui sebagai karyawan pabrik tahu yang berada tak jauh dari lokasi kejadian. Dugaan sementara, korban terpeleset saat menuju kamar mandi yang terletak di sebelah aliran sungai.

VIDEOTERKAIT