SinPo.tv

Hari Pertama Ptm 100 Persen, Guru Lakukan Pemeriksaan Suhu Kepada Siswa

Laporan: Tim Redaksi
Senin, 03 Januari 2022 | 14:00 WIB

SinPo.tv -  Hari pertama Pembelajaran Tatap Muka 100% di sekolah seluruh siswa SDN 05 Kalisari, Jakarta Timur di lakukan pemeriksaan suhu dan protokol kesehatan lainnya, senin pagi. Antusias orang tua turut terlihat mengantar anak ke sekolah dan mengaku lebih senang anak-anak belajar tatap muka bersama para guru.

VIDEOTERKAIT