SinPo.tv

Wamenhaj Prihatin Atas Bencana Alam Di Sejumlah Wilayah

Laporan: Tim Redaksi
Jumat, 28 November 2025 | 18:30 WIB

SinPo.tv -  Wakil Menteri Haji dan Umrah, Dahnil Anzhar Simanjuntak, mengucapkan belasungkawanya atas kejadian bencana alam yang kini tengah dihadapi di wilayah Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Dahnil berharap dengan bencana yang dialami ini, pemerintah dapat segera hadir untuk memberikan bantuan.

VIDEOTERKAIT