SinPo.tv

Upaya pilot susi air, TNI : Proses Negosiasi Masih Berlangsung

Laporan: Tim Redaksi
Rabu, 15 Maret 2023 | 17:35 WIB

SinPo.tv -  Kepala Pusat Penerangan TNI Laksamana Muda Tni Kisdiyanto, menyebut proses pembebasan Pilot Susi Air, Kapten Philip Mark Merthens, masih terus dilakukan oleh TNI-Polri. Dirinya menyebut, proses negosiasi pemerintah dan tokoh adat setempat dengan KKB, juga masih berlangsung hingga saat ini.

VIDEOTERKAIT