SinPo.tv

TNI AL Hemat Anggaran, Operasi Laut Tetap Jalan

Laporan: Tim Redaksi
Selasa, 04 Februari 2025 | 20:20 WIB

SinPo.tv -  Pemerintah melakukan pemangkasan anggaran untuk meningkatkan efisiensi belanja negara, terutama pada program makan bergizi gratis bagi anak-anak, ibu hamil, dan stunting. Kepala Staf Angkatan Laut, Laksamana TNI Muhammad Ali, menyatakan pihaknya memangkas anggaran pada perjalanan dinas, seminar, dan kegiatan upacara, namun operasi laut tetap berjalan seperti biasa.

VIDEOTERKAIT