SinPo.tv

Satpol PP Tutup Wisma Pratama di Cengkareng Karena Dianggap Jadi Tempat Prostitusi Online

Laporan: Tim Redaksi
Rabu, 13 April 2022 | 15:45 WIB

SinPo.tv -  Kedapatan digunakan sebagai tempat Mesum, Wisma Pratama, yang berlokasi di Jalan Cendrawasih Cengkareng Jakarta Barat, Selasa Siang, disegel Satpol PP DKI Jakarta. dalam penyegelan ini petugas sempat menemukan alat kontrasepsi bekas pakai yang berserakan dilantai.

VIDEOTERKAIT