SinPo.tv

RDMP Balikpapan Jadi Kunci Stop Impor Solar

Laporan: Tim Redaksi
Jumat, 16 Januari 2026 | 14:10 WIB

SinPo.tv -  Proyek Refinery Development Master Plan atau RDMP Kilang Balikpapan menjadi titik balik dalam memperkuat pasokan bahan bakar minyak nasional. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Bahlil Lahadalia menegaskan bertambahnya kapasitas Kilang Balikpapan membuka peluang Indonesia untuk menghentikan impor BBM. 

VIDEOTERKAIT