SinPo.tv

PSSI Resmi Perkenalkan John Herdman Ke Publik

Laporan: Tim Redaksi
Selasa, 13 Januari 2026 | 21:10 WIB

SinPo.tv -  Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia atau PSSI resmi memperkenalkan juru latih baru Timnas Indonesia asal negara Inggris, John Herdman, ke publik Tanah Air. John Herdman mengungkapkan alasan memilih untuk menukangi Timnas Indonesia dengan menyoroti visi federasi yang jelas hingga basis penonton yang fanatik.

VIDEOTERKAIT