SinPo.tv

Prabowo Resmikan 11 Titik Mata Air, Kades Dan Warga Beri Apresiasi

Laporan: Tim Redaksi
Senin, 29 Mei 2023 | 14:15 WIB

SinPo.tv -  Menteri Pertahanan Prabowo Subianto meresmikan 11 titik sumber mata air yang tersebar di Wilayah Sumbawa Nusa Tenggara Barat, pada Minggu 28 Mei 2023. Dalam kesempatannya, Prabowo sempat berbincang dengan kepala desa, penerima manfaat sumber air tersebut melalui video conference dilapangan Kodim 16/07 Sumbawa.

VIDEOTERKAIT