Polda Metro Jaya Penuhi Undangan KPK Terkait Penyidikan Dugaan Kasus Pemerasan Terhadap SYL

Laporan: Tim Redaksi
Jumat, 17 November 2023 | 21:30 WIB
SinPo.tv - Komisi Pemberantasan Korupsi atau KPK mengelar rapat koordinasi bersama ditreskrimsus Polda Metro Jaya dan Bareskrim Polri terkait supervisi kasus dugaan pemerasan terhadap Syahrul Yasin Limpo di Gedung Merah Putih KPK pada Jumat 17 November 2023. Penyidik dari Polda Metro Jaya menyatakan belum menemukan hambatan atau kendala yang berarti dalam penanganan perkara dugaan pemerasan oleh ketua KPK Firli Bahuri terhadap eks Mentan Syahrul Yasin Limpo alias SYL.
VIDEOTERKAIT
HUKUM

Selesai Diperiksa KPK, Nicke Widyawati Bungkam
Selasa, 18 Maret 2025
HUKUM

Kapolri Berikan KPLB Anumerta Kepada 3 Personel Terbaiknya
Selasa, 18 Maret 2025
HUKUM

Pengungkapan Kasus, Modus Takaran Volume Minyak Bersubsidi
Selasa, 18 Maret 2025
HUKUM

Komisi III Bahas Kasus Investasi Bodong Net89
Senin, 17 Maret 2025
HUKUM

Kasus Dugaan Suap Proyek Di Dinas PUPR OKU
Senin, 17 Maret 2025
HUKUM

Pembahasan Revisi UU TNI Dipastikan Tidak Dikebut
Senin, 17 Maret 2025
SINPO SEPEKAN
Prabowo Tegaskan Komponen Tukin THR ASN Cair, Mendag Sidak Pabrik Minyakita Nakal | Sin Po Sepekan
16 Maret 2025 | 08:00 WIB
VIDEOTERPOPULER
#1
DPRD DKI Jakarta Dorong Kenaikan Tunjangan PPPK
POLITIK | 5 hari yang lalu
#2
Prabowo Apresiasi Dedikasi Para Menteri Kabinet, Skema Baru Penyaluran Tunjangan ASN | Menyapa Pagi
NASIONAL | 4 hari yang lalu
#3
Prabowo Tegaskan Komponen Tukin THR ASN Cair, Mendag Sidak Pabrik Minyakita Nakal | Sin Po Sepekan
SINPO SEPEKAN | 2 hari yang lalu
#4
Peluncuran Bina Diskon Lebaran 2025
NASIONAL | 2 hari yang lalu
#5
Gibran Akan Shalat Idul Fitri Di Jakarta, Mendag Sidak Pabrik Minyakita Nakal | Menyapa Malam
INTERNASIONAL | 5 hari yang lalu