SinPo.tv

Persiapan Peresmian 80 Ribu Kopdes Merah Putih di Klaten

Laporan: Tim Redaksi
Senin, 21 Juli 2025 | 13:00 WIB

SinPo.tv -  Menteri Koperasi, Budi Arie Setiadi, meninjau dan melakukan gladi bersih persiapan acara peresmian 80 ribu lebih koperasi desa/kelurahan Merah Putih. Budi Arie mengatakan bahwa persiapan sudah mendekati 100 persen, dan seluruh daerah akan mengikuti acara melalui Zoom.

VIDEOTERKAIT
Aplikasi Sinpo
SINPO SEPEKAN
Strategi Ronald Sinaga Jadi Caketum PSI
Strategi Ronald Sinaga Jadi Caketum PSI

19 Juni 2025 | 16:40 WIB

VIDEOTERPOPULER