SinPo.tv

Mobilnya Tabrak 3 Motor, Remaja Di Bawah Umur Tewaskan 1 Orang Pengendara

Laporan: Tim Redaksi
Senin, 22 September 2025 | 14:10 WIB

SinPo.tv -  Sebuah mobil SUV yang dikendarai remaja berusia 15 tahun menabrak 3 pengendara sepeda motor di Jalan Raya BSD, Kecamatan Pagedangan, Kabupaten Tangerang, Banten, pada Jumat siang. Akibat insiden tersebut, pengendara motor yang merupakan pengemudi ojek online tewas di lokasi kejadian, sementara 2 pengendara lainnya mengalami luka-luka.

VIDEOTERKAIT