SinPo.tv

Mobil Dihancurkan Massa Usai Tabrak Lari

Laporan: Tim Redaksi
Selasa, 16 September 2025 | 10:20 WIB

SinPo.tv -  Sebuah mobil Daihatsu Ayla bernomor polisi F 1814 JK dihancurkan massa di Desa Cikeas, Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Bogor, Senin, 15 September 2025. Insiden dipicu oleh pengemudi mobil yang mengemudi ugal-ugalan hingga menabrak sejumlah kendaraan, lalu berusaha melarikan diri. 

VIDEOTERKAIT