SinPo.tv

Menteri Kesehatan Tegaskan Virus HMPV Sudah Ada Sejak 2001 Tidak Termasuk Virus Membahayakan

Laporan: Tim Redaksi
Senin, 06 Januari 2025 | 20:50 WIB

SinPo.tv -  Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin memastikan bahwa wabah virus Human Metapneumovirus (HMPV) yang tengah merebak di China bagian utara belum ditemukan di Indonesia. Meski belum menerapkan kebijakan pembatasan atau larangan perjalanan dari dan ke China, Menkes menegaskan bahwa yang sedang merebak di China hanya virus influenza biasa, tidak membahayakan seperti COVID."

VIDEOTERKAIT