SinPo.tv

Menko AHY Resmikan JPO I Gusti Ngurah Rai

Laporan: Tim Redaksi
Senin, 27 Januari 2025 | 15:10 WIB

SinPo.tv -  Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono meresmikan Jembatan Penyebrangan Orang (JPO) di Bandara I Gusti Ngurah Rai pada Kamis lalu. JPO yang telah beroperasi sejak Oktober 2024 itu menjadi penghubung utama antara terminal kedatangan domestik dengan area penjemputan serta gedung parkir. 

VIDEOTERKAIT
Aplikasi Sinpo
SINPO SEPEKAN
Pembentukan Direktorat Jenderal Pesantren
Pembentukan Direktorat Jenderal Pesantren

31 Oktober 2025 | 10:40 WIB

VIDEOTERPOPULER