SinPo.tv

Macet Parah, Polisi Perbolehkan Motor Masuk Tol

Laporan: Tim Redaksi
Senin, 12 Januari 2026 | 21:20 WIB

SinPo.tv -  Kemacetan parah di sejumlah ruas jalan ibu kota yang disebabkan hujan deras sejak pagi membuat polisi memperbolehkan kendaraan roda dua masuk ke Jalan Tol Wiyoto Wiyono. Para pemotor masuk dari Gerbang Tol Jembatan Tiga dan keluar di Gerbang Tol Angke Dua dengan pengawalan petugas PJR Ditlantas Polda Metro Jaya.

VIDEOTERKAIT