SinPo.tv

KPK SP3 Dugaan Suap Izin Tambang Eks Bupati Kotawaringin Timur

Laporan: Tim Redaksi
Sabtu, 17 Agustus 2024 | 10:45 WIB

SinPo.tv -  Komisi pemberantasan korupsi memutuskan untuk menerbitkan Surat Perintah Penghentian Penyidikan atau SP3 terhadap bekas Bupati Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, Supian Hadi. Menurut juru bicara KPK Tessa Mahardhika, SP3 diterbitkan atas dasar keputusan pimpinan komisi antirasuah.

VIDEOTERKAIT