Komisi XII DPR-RI Sidak Pengelolaan Wisata Labuan Bajo
Laporan: Tim Redaksi
Senin, 28 April 2025 | 17:10 WIB
SinPo.tv - Wakil Ketua Komisi XII DPR RI, Bambang Haryadi, meninjau langsung kawasan wisata prioritas nasional, Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, dalam memenuhi aspek analisis mengenai dampak lingkungan (AMDAL). Dalam kunjungannya, Wakil Ketua DPR RI Komisi XII menyoroti pentingnya pengelolaan lingkungan yang baik di tengah masifnya pembangunan sektor pariwisata di Labuan Bajo. Ia mengingatkan bahwa keberhasilan pengembangan destinasi wisata harus sejalan dengan prinsip pembangunan berkelanjutan.
VIDEOTERKAIT
NASIONAL
Pertemuan Kemenhan RI Dan Panglima Angkatan Bersenjata India
Selasa, 28 Oktober 2025
NASIONAL
Kamboja Bukan Negara Penempatan Resmi PMI
Selasa, 28 Oktober 2025
NASIONAL
MBG Diapresiasi Di Forum UNCTAD Ke-16 PBB, Mensos Cek Penyaluran Bansos | Menyapa Indonesia Malam
Selasa, 28 Oktober 2025
NASIONAL
PIRA Gelar Donor Darah Peringati Hari Sumpah Pemuda
Selasa, 28 Oktober 2025
NASIONAL
Andra Soni Tinjau Program MBG Di SMAN 2 Kab Tangerang
Selasa, 28 Oktober 2025
NASIONAL
Umrah Mandiri Sudah Masuk UU Ibadah Haji dan Umrah
Selasa, 28 Oktober 2025
SINPO SEPEKAN
Prabowo Disambut Tepuk Tangan Meriah Pemimpin Dunia, Takbir Menggema Di Gaza | Kilas Sepekan
19 Oktober 2025 | 08:00 WIB
VIDEOTERPOPULER
#1
Diduga Dikeroyok, Mandor TKA Tewas Di Kawasan Industri
PERISTIWA | 1 hari yang lalu
#2
Evakuasi Korban Kecelakaan Maut Bus Pariwisata di Tol Pemalang
NASIONAL | 2 hari yang lalu
#3
Ibu Tiri Aniaya Bocah 6 Tahun hingga Tewas, Pria Pedofil B*n*h Bocah Di Mushola | Catatan Kriminal
PERISTIWA | 5 hari yang lalu
#4
Kereta Api Harina Tabrak Truk Di Perlintasan Kaligawe Semarang
PERISTIWA | 6 hari yang lalu
#5
Berlaku Kasar, Mandor Bangunan Tewas Dikeroyok Pekerja
PERISTIWA | 16 jam yang lalu






