SinPo.tv

Kerbau Bule Keturunan Kiai Slamet Melahirkan

Laporan: Tim Redaksi
Rabu, 12 November 2025 | 15:30 WIB

SinPo.tv -  2 indukan kerbau bule koleksi MiniZoo Jogja Exotarium melahirkan 2 anakan berjenis kelamin betina. Kelahiran 2 anakan kerbau bule ini menjadi istimewa karena salah satunya lahir sehari setelah pemakaman Raja Surakarta, Sinuhun Pakubuwono XIII, beberapa waktu lalu.

VIDEOTERKAIT