SinPo.tv

Kemenparekraf Gelar Program Akselerasi Kreatif (Aktif) Subsektor Film

Laporan: Tim Redaksi
Jumat, 21 November 2025 | 17:00 WIB

SinPo.tv -  Dalam rangka memperkuat kapasitas sineas muda dan memperluas akses distribusi serta promosi karya film di dalam dan luar negeri, Kementerian Ekonomi Kreatif menyelenggarakan rangkaian Program Akselerasi Kreatif (Aktif) Subsektor Film: Bootcamp Distribusi dan Promosi Film di Jakarta. Sebanyak 35 karya film peserta terpilih hasil dari kurasi di seluruh daerah mengikuti bootcamp intensif ini, di mana seluruh peserta merupakan sineas muda yang telah menunjukkan kesiapannya untuk masuk ke sistem industri.

VIDEOTERKAIT