SinPo.tv

Kejagung Tetapkan 6 Tersangka Korupsi Timah

Laporan: Tim Redaksi
Kamis, 30 Mei 2024 | 11:21 WIB

SinPo.tv - Kejaksaan Agung menetapkan enam tersangka kasus dugaan korupsi tata niaga komoditas timah PT Timah tbk tahun 2015 hingga 2022 dengan pasal tindak pidana pencucian uang atau TPPU. Dari keenam tersangka itu salah satunya adalah Harvey Moeis yang merupakan suami dari artis sandra Dewi.

VIDEOTERKAIT
Aplikasi Sinpo
SINPO SEPEKAN
Strategi Ronald Sinaga Jadi Caketum PSI
Strategi Ronald Sinaga Jadi Caketum PSI

19 Juni 2025 | 16:40 WIB

VIDEOTERPOPULER