SinPo.tv

Hewan Peliharaan Tampil Modis Di Festival Zamboanga Filipina

Laporan: Tim Redaksi
Jumat, 10 Oktober 2025 | 13:40 WIB

SinPo.tv - Warga Zamboanga City di Filipina menunjukkan kecintaan mereka terhadap hewan peliharaan melalui ajang unik berupa fashion show, parade, dan upacara pemberkatan untuk hewan kesayangan mereka. Acara ini menjadi bagian dari perayaan Zamboanga Hermosa Festival yang digelar di Sta. Maria Central School SPED Centre.

VIDEOTERKAIT