SinPo.tv

Groundbreaking Gedung Sentra Pelayanan PAM Jaya

Laporan: Tim Redaksi
Kamis, 08 Januari 2026 | 19:40 WIB

SinPo.tv -  Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, melaksanakan groundbreaking pembangunan Gedung Sentra Pelayanan PAM Jaya Jakarta, Kamis 8 Januari 2026. Pembangunan gedung ini diharapkan mampu meningkatkan kualitas pelayanan air bersih bagi masyarakat Jakarta.

VIDEOTERKAIT