SinPo.tv

Evakuasi Jenazah Pekerja Tertimbun Longsor

Laporan: Tim Redaksi
Senin, 05 Januari 2026 | 14:00 WIB

SinPo.tv -  Tim SAR gabungan berhasil mengevakuasi empat jenazah pekerja yang tertimbun longsor pada lokasi pembangunan rumah di Dusun Cintamanah, Desa Cisempur, Kecamatan Jatinangor, Kabupaten Sumedang, pada Jumat malam, 2 Januari 2025. Dengan ditemukannya seluruh korban, operasi SAR resmi dinyatakan selesai dan ditutup.

VIDEOTERKAIT