SinPo.tv

Erick Tohir Tinjau, Terminal 2F Bandara Soekarno-Hatta

Laporan: Tim Redaksi
Kamis, 02 Januari 2025 | 14:50 WIB

SinPo.tv -  Menteri BUMN, Erick Thohir meninjau progres pengembangan Terminal 2F Bandara Internasional Soekarno-Hatta, yang direncanakan menjadi terminal khusus untuk jemaah umrah dan haji. Langkah ini sejalan dengan arahan Presiden Prabowo Subianto untuk memperbaiki sistem layanan ibadah haji dan umrah agar lebih transparan, akuntabel, dan nyaman bagi masyarakat. 

VIDEOTERKAIT