SinPo.tv

DPR Harap Pemerintah Kaji Alih Fungsi Lahan Di Papua

Laporan: Tim Redaksi
Kamis, 27 Juni 2024 | 21:45 WIB

SinPo.tv -  Anggota Komisi IV DPR Hermanto menyikapi program baru pemerintah terkait alih fungsih lahan di Papua. Hermanto mengatakan penolakan yang terjadi atas program alih fungsi lahan dari Suku Awyu dan Moi Papua memerlukan pendekatan khusus terhadap masyarakat

VIDEOTERKAIT