SinPo.tv

DPR Apresiasi Langkah Polri, yang Perbaharui Ujian Pembuatan SIM

Laporan: Tim Redaksi
Rabu, 02 November 2022 | 19:14 WIB

SinPo.tv -  Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, mengeluarkan arahan terbaru yang dituangkan dalam surat telegram mengenai pembuatan Surat Izin Mengemudi (SIM), dan arahan untuk menghindari pungutan liar. Pimpinan DPR RI, Sufmi Dasco Ahmad, memberikan apresiasi terhadap kinerja kapolri yang telah berusaha menghilangkan pungutan liar dalam pembuatan SIM.

VIDEOTERKAIT