SinPo.tv

DPR Akan Surati Jokowi, Persetujuan Herindra Jadi Kepala BIN

Laporan: Tim Redaksi
Kamis, 17 Oktober 2024 | 16:15 WIB

SinPo.tv - DPR RI mengesahkan penetapan Wakil Menteri Pertahanan Muhammad Herindra menjadi kepala Badan Intelijen Negara. Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan setelah di setujui melalui rapat paripurna, pihaknya akan mengirimkan surat persetujuan penetapan Herindra sebagai kepala BIN ke Presiden Joko Widodo.

VIDEOTERKAIT
Aplikasi Sinpo
SINPO SEPEKAN
Strategi Ronald Sinaga Jadi Caketum PSI
Strategi Ronald Sinaga Jadi Caketum PSI

19 Juni 2025 | 16:40 WIB

VIDEOTERPOPULER