SinPo.tv

BIAS 2024 Pamerkan Kemajuan Penerbangan

Laporan: Tim Redaksi
Kamis, 19 September 2024 | 19:00 WIB

SinPo.tv -  Pameran Kedirgantaraan Bali International Airshow 2024 resmi dibuka Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan bersama Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi. Acara ini berlangsung kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali. BIAS 2024 diselenggarakan 18-21 September 2024 yang mana memamerkan kemajuan penerbangan dan kedirgantaraan Indonesia.

VIDEOTERKAIT