SinPo.tv

Aksi Tawuran Pemuda Resahkan Warga Cipinang Besar Utara

Laporan: Tim Redaksi
Selasa, 20 Januari 2026 | 13:00 WIB

SinPo.tv -  Aksi tawuran antar kelompok pemuda kembali terjadi di Jalan D I Panjaitan, Cipinang Besar Utara, Jatinegara, Jakarta Timur, pada Senin malam, 19 Januari 2026. Peristiwa ini membuat warga serta pengendara yang melintas merasa resah dan panik. 

VIDEOTERKAIT