SinPo.tv

Akibat Percikan Api Petasan, Mobil di Kembangan Ludes Terbakar

Laporan: Tim Redaksi
Senin, 08 April 2024 | 01:00 WIB

SinPo.tv -  Satu unit mobil yang tengah melintas di Jalan Outer Ring Road Kembangan Jakarta Barat Sabtu malam ludes terbakar. Diduga penyebab terbakarnya mobil tersebut akibat percikan petasan yang dinyalakan oleh mobil lain yang dikendarai peserta konvoi Takjil On The Road yang melintas bersamaan di lokasi.

VIDEOTERKAIT
Aplikasi Sinpo
SINPO SEPEKAN
Pembentukan Direktorat Jenderal Pesantren
Pembentukan Direktorat Jenderal Pesantren

31 Oktober 2025 | 10:40 WIB

VIDEOTERPOPULER